Mempraktikkan Format Cell pada data
Format Cell pada Excell berfungsi untuk memberikan tampilan data agar mudah terbaca.
https://bunglonmerah.blogspot.com/2017/10/tips-dan-solusi-konfigurasi-router-tl.html?m=1#
Contoh Format Cell pada data angka
- Pilih bagian yang akan di format
- Klik kanan kemudian pilih Format Cell atau klik pada menu bar menu Format, klik Format Cell
- Maka akan muncul kolom baru atau dialog box, pilih menu Number kemudian klik Currency dan Accounting
- Kemudian rubah Decimal Place dan Symbol sesuai yang diinginkan selanjutnya klik Ok.
Contoh Format Cell pada tanggal
- Pilih bagian yang akan di format
- Klik kanan kemudian pilih Format Cell atau klik pada menu bar menu Format, klik Format Cell
- Maka akan muncul kolom baru atau dialog box, pilih menu Number kemudian Klik Date
- Kemudian rubah Type dan Location sesuai yang diinginkan selanjutnya klik Ok.
Contoh Format Cell pada jam
- Pilih bagian yang akan di format
- Klik kanan kemudian pilih Format Cell atau klik pada menu bar menu Format, klik Format Cell
- Maka akan muncul kolom baru atau dialog box, pilih menu Number kemudian Klik Time
- Kemudian rubah Type dan Location sesuai yang diinginkan selanjutnya klik Ok.
https://bunglonmerah.blogspot.com/2017/10/tips-dan-solusi-konfigurasi-router-tl.html?m=1#
Komentar
Posting Komentar